Postingan

Menampilkan postingan dari 2023

Kok Mereka Menutupi Pilihannya, Ya?

Gambar
PKS Menyapa (Lagi) di Awal Desember Kegiatan PKS Menyapa, yang dulu formatnya Direct Selling, dulu menjadi agenda yang sering membuat saya 'mules' karena khawatir dengan tanggapan masyarakat atau penolakan, tapi ketika format dan mindsetnya menjadi 'menyapa' menjadi hal yang menyenangkan, apalagi kalau ketemu masyarakat yang belum ada pilihan kemudian menjadi tertarik dengan pemamparan yang saya sampaikan, sekarang akhirnya tak cuma menyapa, ya menjual juga. Hari ini, berkeliling di daerah masjid Al Manar belakang RS Graha Husada. Tidak banyak yang bisa saya temui ketika jalan bersama Mb Ain, karena banyak rumah yang kosong, juga beberapa diketuk tidak kunjung dibuka pintunya. Rumah pertama yang kami kunjungi adalah rumah Bu Ririn, setelah salam yang ketiga, beliau baru muncul, dan dialog dimulai dengan Kami mengenalkan diri dari PKS dengan niat silaturahmi ke warga, menanyakan kenal tidaknya dengan PKS, dan ternyata jawabannya tak seberapa kenal. Maka, kami mengeluarka

rapat maulid

Acara maulid dan kirim doa/haul akbar: Perkiraan 500 orang Beras kgRoh Ikan Kgmani Roti Minum Kebutuhan: Snack 2 lagi Makan 300 porsi Nasi Ikan goreng Sambel terasi : cabe 1kg (50rb)+tomat 2kg(12rb)+terasi (15k)+ bawmer(20)+bawput1kg(35)+bumbudapur(5k)+uyah(6k) Tempe goreng :50 x 5 : 250k Kerupukputih: 3kg(45k) Bihunjag 1bal(50k)+kol2kg(20k)+daun sop1/4(8k)+lada serenteng(10k)+royco refii 1/4(9k)+ micinrb(5k)+garem alus bgks+garem alus 2kg(10k), kemangi (5k), ketumbar(5k) 560 k untuk masak 100 gas 5 Minyakgoreng 5ltr ❌ Kecap ❌ Gula putih 1kg Kopi 1/4g Susu 

Deteksi Dini Gangguan Tumbuh Kembang Anak

Gambar
Hari ini, belajar kembali difasilitasi sekolah untuk meningkatkan wawasan dan skill dalam deteksi tumbuh kembang anak. Jadwal yang sudah disusun untuk kegiatan dimulai pukul 08.00 diawali dengan pembukaan yang dipimpin MC bu Sufiroh, berisi Tilawah Quran oleh Pak Sahal, menyanyikan lagu Indonesia Raya dan mars DH dipimpin bu Fitri, sambutan kepala sekolah bu Yesi Indriyani dan doa dipimpin Pak Ardi. Acara kemudian diisi oleh Ibu Wulan Irodatiah, S.Psi, Psikolog dan dimoderatori bu Maryam.  sang moderator, Bu Maryam..   Bu Wulan, S.Psi, Psikolog Di awal, Bu Wulan mengingatkan bahwa di dunia ini hendaknya memaksimalkan peran-peran dalam kehidupan, karena lelah kita di dunia dalam beribadah akan ada balasan di hari akhir. Menjadi seorang guru adalah modal dalam beribadah.  Sebagai pengantar Bu Wulan menjelaskan tentang tumbuh kembang.. Kalau pertumbuhan bisa diramalkan karena ada tahapan yang dilalui, sedangkan perkembangan adalah proses pematangan dalam dirinya. B

Meraih Surga dengan Majelis Ilmu

Gambar
Hari ini, kembali mengikuti pengajian bulanan di lingkup Yayasan Daarul Hikmah. Aku sampai di SDIT Permata Bunda 2 pukul 07.23. Aku segera menuju mushola yang ternyata masih ada beberapa orang. Akhirnya aku menuju Aula yang menjadi tempat acara, dan ternyata masih sepi. Acara akhirnya dimulai sekitar pukul 08.00 dan pembicaranya adalah  Ustadz Gufron, ustadz yang terkenal sangat luas wawasannya karena kebiasaan baiknya dalam membaca.  Sebelum memulai ke materi yang disampaikan, beliau memotivasi pentingnya membaca sebagai bekal penting untuk menjadi tokoh besar karena dengan banyaknya bacaan, diksi bertambah dan meminimalisir dalam kesalahan pemilihan kata. Nah, ini bahasan yang sempat dicatat, semoga bermanfaat.. Menuntut ilmu itu wajib bagi setiap muslim dan muslimat (HR. Abdurrabi') Dalam Alquran AlMujadilah ayat 11  يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْٓا اِذَا قِيْلَ لَكُمْ تَفَسَّحُوْا فِى الْ مَجٰلِسِ فَافْسَحُوْا يَفْسَحِ اللّٰهُ لَكُمْۚ وَاِذَا قِيْلَ انْشُزُوْا فَان

Implementasi Kurikulum Merdeka

Gambar
Sub Pembelajaran dan Assesmen Pembelajaran dan asesmen merupakan satu  kesatuan yang sebaiknya tidak dipisahkan.  Pendidik dan peserta didik perlu memahami  kompetensi yang dituju sehingga keseluruhan  proses pembelajaran diupayakan untuk  mencapai kompetensi tersebut. Pemerintah tidak mengatur pembelajaran  dan asesmen secara detail dan teknis.  Namun demikian, untuk memastikan  proses pembelajaran dan asesmen berjalan  dengan baik, Pemerintah menetapkan  Prinsip Pembelajaran dan Asesmen.  Prinsip  pembelajaran dan prinsip asesmen diharapkan d apat memandu pendidik dalam merencanakan d an melaksanakan pembelajaran yang b ermakna agar peserta didik lebih kreatif, b erpikir kritis, dan inovatif. 1. Prinsip Pembelajaran a. Pembelajaran  dirancang dengan  mempertimbangkan tahap p erkembangan dan tingkat  pencapaian peserta didik  saat ini, sesuai dengan  kebutuhan belajar, serta  mencerminkan karakteristik d an perkembangan peserta  didik yang beragam  sehingga pembelajaran m enjadi berma

Tazkiyatun Nafs

Gambar
Zaka: mensucikan Zakka: sungguh-sungguh Tazakka: bersegera bersungguh-sungguh mensucikan Pada hakikatnya mensucikan jiwa kita lakukan agar bersih dari itsmun(dosa). Itsmun berarti juga lambat, maka ketika jiwa kita lambat dalam melaksanakan amal sholih artinya jiwa harus segera dibersihkan agar bersegera melaksanakan amal sholih, sesuai QS. Ali Imron:133 وَسَارِعُوا إِلَىٰ مَغْفِرَةٍ مِنْ رَبِّكُمْ وَجَنَّةٍ عَرْضُهَا السَّمَاوَاتُ وَالْأَرْضُ أُعِدَّتْ لِلْمُتَّقِينَ  ﴿  ١٣٣ ﴾ was aa ri'uu il aa  maghfiratin min rabbikum wajannatin 'ar dh uh aa   al ssam aa w aa tu wa a l-ar dh u u'iddat lilmuttaqiin a [3:133]  Dan bersegeralah kamu kepada ampunan dari Tuhanmu dan kepada surga yang luasnya seluas langit dan bumi yang disediakan untuk orang-orang yang bertakwa, Jiwa yang bersih perlu dicapai karena merupakan bekal dari seorang dai agar benar dalam berinteraksi dengan Allah, Tazkiyatun Nafs memang bukan hal yang mudah karena selalu di barang-barang oleh bisikan syaitan, wala

Maiyyatullah

Maiyatullah: kesertaan Allah Semua dalam pengawasan Allah, baik orang-orang beriman maupun tidak beriman. Allah Maha Mengetahui, bahkan sehelai daun yang gugur dialam hari yang gelap gulita. Allah lebih dekat dari urat nadi, Allah bahkan tahu libtasan pikiran dan apa yang dipikirkan manusia. Ciri orang yang memiliki Maiyatullah: 1. Muroqobatullah 2. Ihsanullah Buah Maiyatullah:: 1. Ketaqwaan : beriman dan b eramal sholeh 2. Pengawasan dari Allah secara khusus berupa perlindungan dan rasa aman